PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BBTN) menyampaikan bahwa telah terjadi konversi Opsi Management and Employee Stock Option Plan (MESOP) Tahap II sejumlah 139,500 saham dan Tahap III sejumlah 21,500 saham.

Jumlah saham

161,000 saham

Asal saham

Konversi MESOP Tahap II dan Tahap III

Tanggal pencatatan

14 Agustus 2015

Tanggal mulai perdagangan

14 Agustus 2015

Dengan demikian, saham PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk yang tercatat di Bursa Efek Indonesia seluruhnya 10,462,105,300 saham, sedangkan hak opsi MESOP yang belum dikonversi untuk Tahap II sejumlah 14,339,700 saham dan Tahap III sejumlah 7,655,000 saham.

Sumber:
Sumber #1
BBTN - PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

Rp 1.245

-25 (-2,00%)