Hari, Tanggal | Jumat, 15 Juli 2022 |
Tempat | Kantor Perseroan Jalan R.M.Harsono No.2 Ragunan, Pasar Minggu Jakarta Selatan |
Kehadiran Secara Elektronik | Menggunakan fasilitas Electronic General Meeting System KSEI (“eASY.KSEI”) |
Waktu | 15:00 WIB |
Agenda | - Persetujuan Laporan Tahunan termasuk di dalamnya pengesahan Laporan Keuangan Konsolidasian dan Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris untuk Tahun Buku 2021
- Persetujuan Penggunaan Laba Komprehensif Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021.
- Persetujuan penunjukan Akuntan Publik untuk melakukan audit terhadap Laporan Keuangan Perseroan tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022.
- Persetujuan, Perubahan susunan Direksi dan Dewan Komisaris,Penetapan tugas dan tanggungjawab Direksi dan Dewan Komisaris serta penetapan remunerasi,honorarium dan atau tunjangan Direksi dan Dewan Komisaris.
|
DH
FORU - PT. Fortune Indonesia Tbk
Rp 3.520
-190 (-5,00%)