Rencana akuisisi Bank Danamon Indonesia oleh The Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd sebesar 40%
2018-01-26 10:53:11
Emiten yang diakuisisi | PT. Bank Danamon Indonesia Tbk (BDMN) |
Pembeli | The Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd (BMTU) adalah anak usaha dari Mitsubishi UFJ Financial Group Inc (MUFG) |
Penjual | Asia Financial (Indonesia) Pte Ltd (AFI) dan afiliasinya |
Jumlah saham | 1.926.513.316 saham ekuivalen 20,1% |
Tujuan akuisisi | Rencana bisnis jangka panjang BTMU dan pemegang sahamnya, MUFG, untuk memperluas bisnisnya di Indonesia |
Susunan pemegang saham Bank Danamon sebelum akuisisi |
|
Susunan pemegang saham Bank Danamon setelah akuisisi |
|
Pelaksanaan RUPSLB | 20 Maret 2018 |
Penyampaian permohonan untuk mendapatkan persetujuan OJK dalam hal (i) akuisisi Saham sesuai dengan Akuisisi Yang Diusulkan; dan (ii) penilaian kemampuan dan kepatutan BTMU sebagai kandidat pemegang saham pengendali Bank Danamon | 3 April 2018 |
Perkiraan antisipasi waktu penerimaan Persetujuan OJK | akhir Juni 2018 |
-Penandatanganan akta akuisisi Bank Danamon, tergantung pada penerimaan Persetujuan OJK -Penyerahan salinan akta akuisisi Bank Danamon dan pemberitahuan perubahan pemegang saham kepada Kemenkumham | awal Juli 2018 |
BDMN - PT. Bank Danamon Indonesia Tbk
Rp 2.540
+10 (+0,39%)