Hari, Tanggal | Kamis, 28 Juni 2018 |
Tempat | Gedung Citra Marga Lantai 3 Jalan Yos Sudarso Kav.28 Jakarta Utara 14350 |
Waktu | 10:00 WIB |
Agenda | RUPST - Persetujuan atas Laporan Tahunan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017 termasuk Pengesahan atas Laporan Keuangan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017 dan Pengesahan atas laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris Perseroan selama tahun buku 2017
- Persetujuan atas usulan penggunaan laba bersih Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2017
- Penunjukan Akuntan Publik Perseroan untuk mengaudit Laporan Keuangan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2018
RUPSLB - Persetujuan atas rencana Obligasi Global (Global Bonds) dengan jumlah sebanyak-banyaknya sebesar US$700.000.000 (tujuh ratus Dolar Amerika Serikat) yang merupakan transaksi material sebagaimana dimaksud dalam Peraturan Badan Pengawasan Pasar Modal dan Lebaga Keuangan (Bapepam&LK) No.IX.E.2, Lampiran Keputusan Ketua Bapepam&LK No.Kep-614/BL/2011,tanggal 28 November 2011,tentang Transaksi Material dan Persetujuan Kegiatan Usaha utama
- Persetujuan Perubahan Susunan Pengurus Perseroan
|
CMNP - PT. Citra Marga Nusaphala Persada Tbk
Rp 3.970
+340 (+9,00%)