PT. Bank Bukopin Tbk (BBKP) mengumumkan bahwa telah terjadi  konversi Hasil Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) menjadi saham dengan rincian sebagai berikut:

Jumlah saham yang dicatatkan

37.600 saham

Asal saham

Hasil konversi HMETD

Jumlah HMETD yang telah di konversi

151.020 saham

Jumlah sisa HMETD yang belum dikonversi

2.725.835.110 HMETD

Tanggal pencatatan

27 Juli 2018

Tanggal perdagangan

27 Juli 2018

Dengan adalanya pelaksanaan HMETD tersebut, jumlah saham PT. Bank Bukopin Tbk yang tercatat di Bursa Efek Indonesia berjumlah 8.995.905.248 saham

BBKP - PT. Bank KB Bukopin Tbk

Rp 52

+1 (+1,92%)