DOID akan gelar buyback saham 819,87 juta lembar
23 Apr 2024 10:46
PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID), perusahaan kontraktor pertambangan yang didirikan pada 1990, akan melaksanakan pembelian kembali (buyback) saham.
23 Apr 2024 10:46
PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID), perusahaan kontraktor pertambangan yang didirikan pada 1990, akan melaksanakan pembelian kembali (buyback) saham.
23 Apr 2024 10:34
PT Asuransi Multi Artha Guna Tbk (AMAG) mengalokasikan Rp 63,10 miliar guna membeli kembali (buyback) maskimum sebanyak 189,17 juta saham.
23 Apr 2024 10:05
PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mendistribusikan kredit sebanyak Rp 835,7 triliun di triwulan I 2024, tumbuh 17,1% dari periode serupa tahun lalu.
22 Apr 2024 20:00
Pemilik 25% saham pengembang properti PT Lippo Karawaci Tbk (LPKR), yaitu PT Inti Anugerah Pratama, melepas 970 juta saham yang dimilikinya pada Kamis (18/4). Transaksi yang digawangi oleh sekuritas PT Ciptadana Sekuritas Asia ini membuat kepemilikan Inti Anugrah turun menjadi 17,19 miliar lembar, atau sekitar 24,25% saham saja.
22 Apr 2024 19:08
Di penutupan transaksi saham di pasar modal pada awal pekan ini (22/4), saham PT Pyridam Farma Tbk (PYFA) menguat 34,43% dari penutupan transaksi pada akhir pekan lalu (19/4).
22 Apr 2024 17:50
tiket.com, salah satu pionir bisnis online travel agent (OTA) di Indonesia, menghadirkan fitur terbaru untuk mendukung akomodasi-akomodasi yang terlibat dalam gerakan pariwisata keberlanjutan, yang dinamakan tiket Green.
22 Apr 2024 15:43
Hasil rights issue PT Bintang Samudera Mandiri Lines Tbk (BSML) akan dialokasikan 55% untuk belanja modal (capital expenditure), sisa 45% untuk melunasi kewajiban dan modal kerja.
22 Apr 2024 15:41
PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk (TLKM) atau dikenal dengan nama Telkom, telah mengeluarkan belanja modal atau capital expenditure (Capex) sebanyak Rp5,1 triliun sepanjang kuartal pertama (Q1) 2024.
22 Apr 2024 15:07
Pendapatan PT Intraco Penta Tbk (INTA) membaik di sepanjang tahun 2023, yang berimbas pada penurunan kerugian
22 Apr 2024 13:46
PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk (MTEL), penyedia infrastruktur telekomunikasi milik PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (TLKM), membukukan laba bersih sebesar Rp520,98 miliar pada kuartal pertama (Q1) 2024.