
AMMN kuasai 71,43% market cap di Industri Logam Mineral
04 Jul 2024 15:15
PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMN) membukukan market capitalization (market cap) tertinggi di antara 28 emiten di Industri Logam dan Mineral.
04 Jul 2024 15:15
PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMN) membukukan market capitalization (market cap) tertinggi di antara 28 emiten di Industri Logam dan Mineral.
04 Jul 2024 14:26
Hinggag Juni 2024, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merampungkan penanganan berkas perkara yang dinyatakan lengkap (P-21) oleh Kejaksaan Agung sebanyak 127 perkara.
04 Jul 2024 13:12
PT Energi Selalu Baru (ESB), anak usaha PT NFC Indonesia Tbk (NFCX) meraih investasi dari LX Ventures dan SAIC Capital dalam putaran pendanaan pra Series A.
04 Jul 2024 12:03
PT Oki Pulp & Paper Mills (OPPM), produsen bubur kertas (pulp) dan tisu yang berada di bawah Grup Sinarmas, akan menerbitkan 3 surat utang dalam bentuk obligasi dengan mata uang rupiah dan dolar Amerika Serikat.
04 Jul 2024 11:04
PT Gunanusa Eramandiri Tbk (GUNA), produsen makanan dari bahan kedelai dan kacang-kacangan, telah menetapkan harga saham Initial Public Offering (IPO) sebesar Rp150 per lembar.
04 Jul 2024 10:48
PT Temas Tbk (TMAS) raih fasilitas pinjaman dari PT Temas Lestari (TL), pemegang saham pengendali, sebesar Rp 300 miliar.
04 Jul 2024 10:19
PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) telah menetapkan harga pelaksanaan saham rights issue sebesar Rp300 per lembar.
03 Jul 2024 20:51
PT Sarana Mitra Luas Tbk (SMIL), emiten penyedia jasa penyewaan forklift, membagikan dividen tunai sebesar Rp16,65 miliar atau Rp1,8 per saham yang berasal dari laba bersih tahun buku 2023.
03 Jul 2024 15:56
Transaksi penjualan saham oleh para investor asing pada Senin (1/7) menghasilkan volume jual asing yang hampir mencapai 2 miliar lembar, tepatnya di 1,97 miliar lembar. Adapun volume beli asingnya adalah 1,79 miliar lembar sehingga net foreign turun ke -186,64 juta lembar. Selanjutnya, para investor asing mengawali pembelian saham dengan membeli 79,28 juta lembar saham perusahaan jasa pelayaran dalam dan luar negeri PT Buana Lintas Lautan Tbk (BULL) dan mencatatkan volume bersih 58,21 juta lembar.
03 Jul 2024 15:13
Market capitalization di Bursa Efek Indonesia (BEI) tumbuh rerata 16,32% per tahun dari Juni 2020 hingga Juni 2024.