Habco Trans Maritima akan tambah armada baru senilai US$18 juta
14 Oct 2024 08:55
PT Habco Trans Maritima Tbk (HATM), emiten di bidang logistik dan pengiriman, telah membeli kapal baru jenis Bulk Carrier dengan nilai transaksi US$13,8 juta atau Rp226,6 miliar.