
Teratas, GOTO catatkan net foreign 1,44 miliar
16 Dec 2024 17:58
PT Goto Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) membukukan net foreign 1,44 miliar saham, menempatkannya di puncak top net foreign pada penutupan transaksi saham, Senin (16/12).
16 Dec 2024 17:58
PT Goto Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) membukukan net foreign 1,44 miliar saham, menempatkannya di puncak top net foreign pada penutupan transaksi saham, Senin (16/12).
16 Dec 2024 13:46
Rabu (11/12), investor asing Sight Investment Company Pte Limited menambah koleksi sahamnya di PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO) sebanyak 1,04 miliar lembar.
16 Dec 2024 12:57
Selasa (10/12), PT Hotel Candi Baru mencaplok tambahan 5,25 miliar lembar saham milik PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO).
13 Dec 2024 19:03
PT Adaro Strategic Investments memutuskan untuk masuk menjadi pemegang saham baru di PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (AADI) dengan mencaplok lebih dari 3,20 miliar lembar saham.
13 Dec 2024 18:17
Jumat (13/12), penjualan saham oleh para investor asing menghasilkan volume jual asing di angka 3,30 miliar lembar. Sementara itu, total saham yang dibeli sekitar 2,31 miliar lembar. Aktivitas jual b
13 Dec 2024 17:38
Menutup transaksi saham pada akhir pekan (13/12), saham PT Astrindo Nusantara Infrastruktur Tbk (BIPI) menempati puncak top net foreign
13 Dec 2024 17:36
Jumat (6/12), PT Visi Media Asia Tbk masuk menjadi investor baru di PT Intermedia Capital Tbk (MDIA) dengan memborong lebih dari 17,64 miliar lembar saham di emiten pemyedia jasa konten ini.
13 Dec 2024 17:07
Kamis (5/12), Amir Sunarko belanja sekitar 332,44 juta saham PT SLJ Global Tbk (SULI) melalui PT Binaartha Sekuritas. Investor individu terbaru ini pun langsung mendapuk kendali atas 5,61% saham di perusahaan kehutanan dan perkayuan tersebut.
12 Dec 2024 18:04
Foreign investors' share purchasing and selling activity on Thursday, December 12, showed a downward trend compared to the previous day, with 3.12 billion shares purchased and 3.24 billion shares sold.
12 Dec 2024 17:38
Saham PT Astrindo Nusantara Infrastruktur Tbk (BIPI) kembali ke puncak top net foreign pada penutupan transaksi saham Kamis (12/12).