Siap-siap! Obligasi 9 emiten jatuh tempo di bulan Juni, 4 diantaranya dari perbankan
06 Jun 2023 10:32
Para investor obligasi di sembilan emiten harap bersiap-siap untuk menerima pembayaran di bulan Juni ini.
06 Jun 2023 10:32
Para investor obligasi di sembilan emiten harap bersiap-siap untuk menerima pembayaran di bulan Juni ini.
06 Jun 2023 10:11
Sebanyak 265 juta lembar saham PT Indomobil Sukses Internasional Tbk (IMAS) dijual oleh PT Sejahtera Raya Perkasa pada Selasa (30/5).
05 Jun 2023 10:41
Volume bersih perdagangan asing di penghujung bulan Mei ditutup dengan angka fantastis, yaitu sebesar 19.598.092.200 lembar. Pada Rabu (31/5), total saham yang dibeli investor asing mencapai 46,54 miliar lembar
05 Jun 2023 10:31
PT Maybank Sekuritas Indonesia, yang merupakan anggota Maybank Investment Banking Group yang berpusat di Malaysia, menjajal investasi di PT Sawit Sumbermas Sarana Tbk (SSMS) pada Senin (29/5).
05 Jun 2023 10:22
Investor asing memborong 4,35 miliar lembar saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) pada Selasa (30/5).
31 May 2023 10:07
Sebanyak 550 juta lembar saham emiten produsen keramik PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA) berpindah tangan dari salah satu pemegang saham mayoritasnya, Tandean Rustandy, ke Credit Suisse AG Singapore Trust pada Jumat (26/5).
31 May 2023 09:58
Total saham yang dibeli asing pada Senin (29/5) menembus angka 4 miliar lembar, tepatnya sebesar 4,08 miliar lembar. Namun, volume saham yang dijual asing hanya sekitar 3,50 miliar lembar sehingga volume bersih asing kali ini bisa surplus sebesar 581.125.100 lembar.
31 May 2023 09:41
Satu investor individu baru saja memasuki PT Darmi Bersaudara Tbk (KAYU) dan langsung memegang 5,63% kepemilikan KAYU.
29 May 2023 09:24
Di akhir pekan keempat Mei, net foreign masih ditutup dengan volume tinggi di angka 1.516.168.100 lembar. Volume pembelian asing di pasar saham Indonesia dikabarkan mencapai 3,90 miliar lembar, sedangkan total saham dijual sebesar 2,39 miliar lembar.
29 May 2023 09:08
STIC Eugene Star Holdings Inc. provided additional funding to PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) on May 24 through a rights issue.