
BPS catat penurunan perjalanan wisnas
18 Oct 2024 11:21
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah perjalanan wisatawan nasional (wisnas) pada Agustus 2024 menjadi 648,11 ribu, turun 29,38% dari 917,8 ribu di Juli 2024
18 Oct 2024 11:21
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah perjalanan wisatawan nasional (wisnas) pada Agustus 2024 menjadi 648,11 ribu, turun 29,38% dari 917,8 ribu di Juli 2024
18 Oct 2024 10:49
PT PP Presisi Tbk (PPRE), emiten konstruksi bangunan yang dinaungi oleh PT PP (Persero) Tbk (PTPP), telah mendapatkan relaksasi untuk perpanjangan periode penjualan saham treasuri.
17 Oct 2024 14:22
PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) akan mendivestasikan maksimum 7 miliar sahamnya di PT Adaro Andalan Indonesia (AAI) kepada pemegang sahamnya (Penawaran Umum oleh Pemegang Saham/PUPS)
17 Oct 2024 14:11
Neraca perdagangan Indonesia sepanjang Januari-September 2024 melorot 20,71% dibandingkan periode serupa tahun 2023.
17 Oct 2024 10:35
PT Lautan Luas Tbk (LTLS), importir dan distributor bahan kimia untuk industri batik dan makanan, akan melunasi sisa Obligasi Berkelanjutan III Tahap II Tahun 2021 Seri A senilai Rp315 miliar yang akan jatuh tempo pada 12 November 2024.
17 Oct 2024 08:28
PT VKTR Teknologi Mobilitas Tbk (VKTR), emiten kendaraan listrik milik Grup Bakrie, telah mendapatkan fasilitas pembiayaan investasi dari PT Mitsubishi HC Capital and Finance Indonesia (MHCI) dengan nilai Rp88,37 miliar.
16 Oct 2024 09:36
Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) telah menegaskan peringkat “idSD” atau Selective Default kepada PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT), menyusul profil keuangan perseroan yang tidak kunjung membaik.
15 Oct 2024 12:17
PT Astra International Tbk (ASII) membukukan penjualan mobil sebanyak 357.802 unit sampai dengan September (9M) 2024, turun 15,09% year-on-year (yoy) atau dari periode yang sama tahun lalu.
15 Oct 2024 09:41
PT Energi Mega Persada Tbk (ENRG), emiten minyak dan gas milik Grup Bakrie, telah menguasai seluruh hak partisipasi di Blok Sengkang.
14 Oct 2024 17:31
PT Inti Bangun Sejahtera Tbk (IBST) raih fasilitas pinjaman Rp600 miliar dari PT Bank Permata Tbk (BNLI).