Mulai Januari 2026, BI hentikan publikasi JIBOR
27 Sep 2024 09:59
Bank Indonesia (BI), pengelola Jakarta Interbank Offered Rate (JIBOR) akan menghentikan secara permanen publikasi JIBOR mulai 1 Januari 2026.
27 Sep 2024 09:59
Bank Indonesia (BI), pengelola Jakarta Interbank Offered Rate (JIBOR) akan menghentikan secara permanen publikasi JIBOR mulai 1 Januari 2026.
27 Jun 2024 08:47
PT Maybank Indonesia Finance, perusahaan pembiayaan milik PT Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII), menerbitkan Obligasi Berkelanjutan IV Maybank Finance Tahap I Tahun 2024 dengan jumlah pokok Rp100 miliar.
13 May 2024 09:53
Posisi cadangan devisa Indonesia turun sekira 3% menjadi US$ 136,2 miliar pada April 2024 dari Maret 2024 di level US$ 140,4 miliar.
29 Apr 2024 12:34
Bank Indonesia (BI) mencatat aliran modal asing yang keluar dari Indonesia (capital outflow) dalam 5 pekan terakhir mencapai Rp40,04 triliun, karena tingginya aksi jual bersih (net sell) yang dilakukan oleh investor asing.
22 Apr 2024 11:00
Pertumbuhan Industri Pengolahan diprediksi mencapai 54,31% pada triwulan II 2024, melanjutkan realisasi pertumbuhan di triwulan I 2024
29 Feb 2024 11:27
PT Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII), bank swasta dengan total aset sebesar Rp171,8 triliun, membukukan laba bersih sebesar Rp1,74 triliun pada tahun buku 2023.
04 Jan 2024 15:37
Bank Indonesia (BI) optimistis inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) dikisaran 2,5%-3,5% year on year (yoy) melanjutkan sinergi kuat dengan Pemerintah (Pusat dan Daerah) pada 2024
13 Dec 2023 09:18
JAKARTA. UBS AG London telah menjual seluruh kepemilikan sahamnya di PT Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII) pada 8 Desember 2023 kmarin.
12 Oct 2023 14:30
PT Allo Bank Indonesia Tbk (BBHI) menargetkan pertumbuhan Dana PIhak Ketiga (DPK) hingga 19,94% secara year-on-year (yoy) pada tahun ini, dengan meluncurkan produk baru.
23 Aug 2023 08:08
PT Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII) telah menerbitkan surat utang dalam bentuk Long Term Notes (LTN) dengan jumlah pokok Rp100 miliar.