Laba meroket double digit, laba bersih Citi sentuh Rp2,2 triliun per September
13 Nov 2024 17:42
Citibank N.A. Indonesia atau yang biasa disebut Citi Indonesia, berhasil membukukan laba bersih naik 32% year-on-year (yoy) pada akhir September 2024.
13 Nov 2024 17:42
Citibank N.A. Indonesia atau yang biasa disebut Citi Indonesia, berhasil membukukan laba bersih naik 32% year-on-year (yoy) pada akhir September 2024.
15 Aug 2024 18:32
Citibank N.A. Indonesia, atau lebih dikenal dengan Citi Indonesia, melaporkan pertumbuhan solid pada laba bersih pada semester-I tahun 2024, naik 14% year-on-year (yoy).
09 Aug 2024 15:02
Di tengah penurunan konsumsi rumah tangga nasional, Helmi Arman, Chief Economist Citi Indonesia, percaya bahwa salah satu kunci menghadapi masalah ini adalah pertumbuhan yang imbang untuk tiap sektor ekonomi, sekaligus menekankan pentingnya sektor ekonomi padat karya, seperti sektor jasa.
08 Aug 2024 11:39
Chief Economist Citi Indonesia, Helmi Arman, mengungkapkan bahwa ekonomi Amerika Serikat (AS) diprediksi masuk masa resesi.
02 Apr 2024 19:02
Kini hanya menggeluti bisnis institutional banking, Citibank N.A. Indonesia, atau lebih dikenal dengan Citi Indonesia, masih mampu menorehkan lonjakan 82% year-on-year (yoy) pada pos laba bersihnya, mencapai Rp2,5 triliun di akhir tahun 2023.
13 Nov 2023 14:00
Laba bersih Citibank N. A. Indonesia (Citi Indonesia) meroket hingga 46% year-on-year (yoy) menjadi Rp1,7 triliun pada akhir September 2023.
10 Aug 2023 14:41
Telah turut andil dalam tren pembiayaan berkelanjutan (sustainable financing), Citibank N.A. Indonesia atau Citi Indonesia menyatakan kesiapannya untuk menangkap kesempatan pertumbuhan green financing di masa depan.
10 Aug 2023 12:18
Citibank N.A. Indonesia atau Citi Indonesia mencatatkan laba bersih hingga Rp1,2 triliun pada akhir semester I 2023, meningkat 54% year-on-year (yoy) berkat lonjakan pendapatan bunga bersih.
18 Apr 2023 15:40
Citibank, N.A., Indonesia (Citi Indonesia) membukukan laba bersih sebesar Rp1,4 triliun pada tahun buku 2022, tumbuh 28% dari tahun sebelumnya.