Metrodata Electronics cetak pertumbuhan double-digit di segmen cloud
21 Jul 2023 11:18
Sejalan dengan targetnya di awal tahun ini, PT Metrodata Electronics Tbk (MTDL) bukukan peningkatan double-digit di unit bisnis solusi dan konsultasi pada akhir H1 2023.