MSTI bagikan dividen Rp313,38 miliar
31 May 2024 09:37
PT Mastersystem Infotama Tbk (MSTI) tebar dividen Rp 313,38 miliar di tahun buku 2023. Ini dividen perdana sejak debutnya di pasar modal pada 7 November 2023.
31 May 2024 09:37
PT Mastersystem Infotama Tbk (MSTI) tebar dividen Rp 313,38 miliar di tahun buku 2023. Ini dividen perdana sejak debutnya di pasar modal pada 7 November 2023.
31 May 2024 09:05
PT Cikarang Listrindo Tbk (POWR), produsen listrik independen yang beroperasi paling lama di Indonesia, akan membagikan dividen final sebesar US$43,12 juta atau Rp43,91 per saham.
31 May 2024 06:11
PT Siloam Internasional Hospitals Tbk (SILO), emiten penyedia jasa kesehatan milik Grup Lippo, akan membagikan dividen tunai sebesar Rp260 miliar atau Rp20 per saham yang berasal dari laba bersih tahun buku 2023.
30 May 2024 15:18
PT Sariguna Primatirta Tbk (CLEO), produsen air minum dalam kemasan (AMDK) di bawah Group Tanobel, siap membagikan dividen tunai Rp60 miliar untuk tahun buku 2023.
30 May 2024 13:53
Pemegang saham PT Garuda Metalindo Tbk (BOLT) menyetujui pembagian dividen tunai sebesar Rp35 per saham untuk tahun buku 2023 dalam RUPST yang digelar Kamis ini (30/5).
30 May 2024 09:48
Dividen PT Uni Charm Indonesia Tbk (UCID) naik 38,54% di tahun buku 2023 dari dividen tahun buku 2022. Kenaikan ini belum menyentuh capaian dividen di tahun buku 2021 sebesar Rp95,01 miliar.
29 May 2024 17:19
PT Mandom Indonesia Tbk (TCID), produsen dan distributor skin care, akan melaksanakan pembagian dividen tunai sebesar Rp37,8 miliar atau Rp94 per saham yang berasal dari laba bersih tahun buku 2023.
29 May 2024 16:45
PT Ekadharma International Tbk (EKAD) bagikan dividen sebesar Rp31,44 miliar di tahun buku 2023, stabil dibandingkan tahun buku 2022 meskipun laba sedikit melandai. Stabilitas nilai dividen ini karena alokasinya meningkat terhadap laba bersih.
29 May 2024 13:49
PT Bisi Internasional Tbk (BISI) sisihkan Rp240 miliar sebagai dividen di tahun buku 2023, naik 17,64% dari periode tahun 2022 sebesar Rp204 miliar. Kenaikan dividen ini berkat tren pertumbuhan laba bersih dalam tiga tahun terakhir.
29 May 2024 07:46
PT Bank Mestika Dharma Tbk (BBMD), akan membagikan dividen tunai sebesar Rp138 miliar atau Rp34,27 per saham, yang berasal dari laba bersih tahun buku 2024.