4 bank BUMN himpun dividen Rp 92,29 triliun
04 Jul 2024 17:09
Empat bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menghimpun total dividen di tahun buku 2023 sebesar Rp 92,29 triliun.
04 Jul 2024 17:09
Empat bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menghimpun total dividen di tahun buku 2023 sebesar Rp 92,29 triliun.
04 Jul 2024 16:21
PT Perma Plasindo Tbk (BINO), produsen dan distributor alat tulis dan perlengkapan perkantoran, akan melaksanakan pembagian dividen tunai sebesar Rp1,31 miliar atau Rp0,78 per saham.
03 Jul 2024 20:51
PT Sarana Mitra Luas Tbk (SMIL), emiten penyedia jasa penyewaan forklift, membagikan dividen tunai sebesar Rp16,65 miliar atau Rp1,8 per saham yang berasal dari laba bersih tahun buku 2023.
03 Jul 2024 12:07
PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID) membagikan dividen tunai di tahun buku 2023 sebesar Rp 81,92 miliar, lebih tinggi dari dividen di tahun buku 2022.
03 Jul 2024 08:11
PT Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk (ISSP) atau dikenal dengan nama Spindo, akan membagikan dividen tunai Rp105,98 miliar atau Rp15 per saham yang berasal dari laba bersih tahun buku 2023.
02 Jul 2024 10:03
PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI), emiten ritel khusus yang membawahi sejumlah merek fashion dan F&B (Food & Beverages) ternama, akan membagikan dividen tunai Rp132,32 miliar atau Rp8 per saham.
01 Jul 2024 20:32
PT Bayan Resources Tbk (BYAN), emiten tambang batu bara milik Low Tuck Kwong, akan membagikan dividen tunai sebesar US$300 juta atau US$0,009 per saham.
01 Jul 2024 14:15
Dividen PT Catur Sentosa Adiprana Tbk (CSAP) turun 18,88% di tahun buku 2023 dibandingkan tahun buku 2022.
01 Jul 2024 11:00
PT Gajah Tunggal Tbk (GJTL) mengalokasikan 14,74% dari laba bersih tahun buku 2023 sebagai dividen ke pemegang sahamnya.
01 Jul 2024 08:55
PT Woori Finance Indonesia Tbk (BPFI), perusahaan pembiayaan konsumer milik Woori Financial Group dari Korea Selatan, akan melaksanakan pembagian dividen tunai sebesar Rp25,99 miliar atau Rp9,72 per saham.