TRIS akan rights issue untuk akuisisi 35% saham CINT
07 Jun 2023 10:29
PT Trisula International Tbk (TRIS) akan terbitkan sebanyak 622,56 juta saham via rights issue.
07 Jun 2023 10:29
PT Trisula International Tbk (TRIS) akan terbitkan sebanyak 622,56 juta saham via rights issue.
19 May 2023 09:26
PT Putra Mandiri Jembar Tbk (PMJS) telah melakukan peningkatan penyertaan modal pada PT Suku Cadang Oto Sejahtera (SCO), perusahaan pengelola ecommerce Tokoparts, dengan nilai penyertaan modal Rp13,6 miliar.
10 May 2023 15:46
PT Putra Mandiri Jembar Tbk (PMJS) telah meningkatkan penyertaan modal sebesar Rp4 miliar kepada salah satu anak usahanya yaitu PT Dipo Pahala Otomotif (DPO).
08 May 2023 14:13
PT Buana Finance Tbk (BBLD) peroleh fasilitas pinjaman Rp 150 miliar dari PT Bank Jtrust Indonesia Tbk (BCIC) dengan tenor 48 bulan pada pekan lalu (4/5)
08 May 2023 13:12
Bank Indonesia (BI) mencatat cadangan devisa Indonesia melandai ke US$ 144,2 miliar per April 2023 dibandingkan Maret 2023 tercatat US$ 145,2 miliar.
26 Apr 2023 12:40
PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA) mencatatkan laba Rp 146,68 miliar di triwulan I 2023, turun 17,63% dari periode serupa tahun 2022 sebanyak Rp 172,55 miliar.
14 Apr 2023 11:53
PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk (PTPP), perusahaan konstruksi bangunan milik Pemerintah Indonesia, berencana mendivestasikan sejumlah asetnya dengan nilai total Rp1,4 triliun pada tahun ini.
06 Apr 2023 06:09
PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (ADMF) akan membagikan dividen sebesar Rp 803 miliar dari laba bersih tahun buku 2022 pada (4/5)
05 Apr 2023 18:21
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (BJBR) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp1 triliun, yang berasal dari laba bersih tahun buku 2022.
05 Apr 2023 11:57
Bank Permata telah memimpin sindikasi dari sembilan bank untuk memberikan pinjaman kepada PT Radana Bhaskara Finance Tbk. (HDFA) sebesar Rp750 miliar. Sementara itu HDFA akan menyalurkan pinjaman itu untuk mendukung pembiayaan alat berat.