
Penyaluran kredit FIF tumbuh 3,4% jadi Rp31,27 triliun
23 Feb 2023 10:32
PT Federal International Finance (FIF), perusahaan pembiayaan milik Grup Astra, telah menyalurkan pembiayaan konsumen sebanyak Rp31,27 triliun sepanjang tahun 2022.
23 Feb 2023 10:32
PT Federal International Finance (FIF), perusahaan pembiayaan milik Grup Astra, telah menyalurkan pembiayaan konsumen sebanyak Rp31,27 triliun sepanjang tahun 2022.
22 Feb 2023 10:29
PT Agro Sejahtera Abadi (ASA) kembali menghimpun dana segar sebanyak Rp50 miliar dari penerbitan Medium Term Notes (MTN) dengan jumlah pokok Rp50 miliar.
16 Feb 2023 18:16
Pagelaran MEGABUILD Indonesia dan Keramika Indonesia 2023 akan menjadi wadah bagi industri bahan bangunan serta kalangan profesi untuk mengusung tema keberlanjutan, atau yang biasa disebut sustainability, dalam industri-industri terkait.
16 Feb 2023 16:59
Mendapat dukungan dari pemerintah, industri keramik Indonesia targetkan masuk menjadi lima produsen keramik terbesar di dunia pada tahun 2024.
16 Feb 2023 15:06
Pameran MEGABUILD Indonesia Edisi ke-20 dan Keramika Indonesia Edisi ke-9 akan dilangsungkan di Jakarta Convention Centre (JCC) di Senayan, Jakarta, pada 23-26 Februari 2023.
16 Feb 2023 14:49
PT Nusantara Sawit Sejahtera Tbk (NSSS), perusahaan perkebunan kelapa sawit yang memiliki pabrik dan lahan di Kalimantan Tengah, akan melaksanakan penawaran umum perdana atau Initial Public Offering (IPO) 3,57 miliar lembar saham.
10 Feb 2023 10:53
PT Federal International Finance (FIF) bidik dana segar Rp3 triliun lewat penerbitan obligasi, perusahaan jasa pembiayaan milik Grup Astra, akan menerbitkan dengan jumlah pokok Rp3 triliun.
08 Feb 2023 22:47
PT Agro Sejahtera Abadi akan menghimpun dana segar sebanyak-banyaknya Rp50 miliar dari penerbitan Medium Term Notes (MTN).
06 Feb 2023 14:32
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengkaji Rencana Penyehatan Keuangan (RPK) yang diajukan AJB Bumiputera 1912 (AJBB) secara onsite supervisory presence.
01 Feb 2023 14:11
PT Hassana Boga Sejahtera Tbk (NAYZ) telah menetapkan harga penawaran saham Initial Public Offering (IPO) pada Rp100 per lembar, tepat pada batas bawah harga penawaran awal (book building).