Agustus 2024, cadangan devisa naik lagi
06 Sep 2024 17:37
Bank Indonesia (BI) mencatatkan kenaikan cadangan devisa pada Agustus 2024 pasca penurunan cadangan devisa pada Februari 2024
06 Sep 2024 17:37
Bank Indonesia (BI) mencatatkan kenaikan cadangan devisa pada Agustus 2024 pasca penurunan cadangan devisa pada Februari 2024
05 Sep 2024 09:01
PT Nev Stored Energy (NSE) melaksanakan penawaran sukarela (tender offer) wajib atas saham PT Green Power Group Tbk (LABA), produsen baja yang sebelumnya bernama PT Ladangbaja Murni Tbk.
03 Sep 2024 16:03
PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) kembali menempati puncak top market capitalization (market cap) di antara 934 emiten di pasar modal pada Agustus 2024.
30 Aug 2024 11:45
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) melaporkan kredit tumbuh subur hingga semester-I tahun 2024, mencapai Rp727 triliun atau naik 11,7% year-on-year (yoy).
30 Aug 2024 10:45
PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) akan menambah 14 gerai Astra Otoservice di semester II 2024, yang diharapkan mengoptimalikan layanan dan penjualan suku cadang kendaraan bermotor AUTO ke konsumen.
29 Aug 2024 13:50
PT Net Visi Media Tbk (NETV) akan melakukan dua aksi korproasi yakni, penggabungan nominal saham dan private placement guna memperkuat struktur permodalan.
29 Aug 2024 10:48
PT Selamat Sempurna Tbk (SMSM) memutuskan untuk merevisi target pertumbuhan penjualan untuk tahun 2024 turun menjadi 2% dari target pertumbuhan awal sebesar 8%.
27 Aug 2024 16:45
PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN) ungkap target pertumbuhan kredit yang moderat untuk tahun 2024, sebesar 10-11%. Padahal, di akhir Juni 2023, BBTN sudah mencatatkan pertumbuhan kredit 14,4%.
19 Aug 2024 10:29
PT Indo Boga Sukses Tbk (IBOS) membukukan laba bersih sebesar Rp4,84 miliar pada semester pertama (1H) 2024, tumbuh 14,2% year-on-year (yoy) atau dari semester yang sama tahun lalu.
05 Aug 2024 11:57
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan pertumbuhan market capitalization (marketcap) 2,02% menjadi Rp 12,33 kuadriliun di akhir Juli 2024 dari marketcap Juni 2024 senilai Rp 12,09 kuadriliun.