Cadangan devisa RI melandai 3%
13 May 2024 09:53
Posisi cadangan devisa Indonesia turun sekira 3% menjadi US$ 136,2 miliar pada April 2024 dari Maret 2024 di level US$ 140,4 miliar.
13 May 2024 09:53
Posisi cadangan devisa Indonesia turun sekira 3% menjadi US$ 136,2 miliar pada April 2024 dari Maret 2024 di level US$ 140,4 miliar.
25 Apr 2024 10:36
Enam emiten terdepak dari IDX80 pasca evaluasi mayor yang dilakukan Bursa Efek Indonesia (BEI), kemarin (24/4). Periode efektif enam konstituen yang baru masuk menggantikannya akan berlaku mulai 2 Mei-31 Juli 2024.
25 Apr 2024 09:30
PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR), emiten FMCG (Fast Moving Consumer Good) dengan kapitalisasi pasar terbesar, membukukan laba bersih sebesar Rp1,44 triliun pada kuartal pertama (Q1) 2024.
18 Apr 2024 07:56
PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) telah mengantongi fasilitas pinjaman jangka panjang senilai US$300 juta dari induk usahanya, KB Kookmin Bank Co., Ltd., yang berasal dari Korea Development Bank.
17 Apr 2024 15:33
PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS) atau MCASH, penyedia solusi infrastruktur dan ekosistem digital, disebut telah menganggarkan Rp84 miliar untuk belanja modal (capex) tahun 2024.
27 Mar 2024 06:09
PT Hatten Bali Tbk (WINE), produsen anggur yang beroperasi di Bali, membukukan laba bersih sebesar Rp42,4 miliar sepanjang tahun 2023.
20 Feb 2024 16:27
PT Volta Indonesia Semesta, anak usaha PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS) yang bergerak di bidang energi bersih, sasar penjualan unit motor listrik bertumbuh sekitar 64% menjadi 18 ribu unit pada akhir 2024.
13 Feb 2024 15:45
PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI, meraih fasilitas pinjaman senilai US$448,07 juta dari China Development Bank untuk pembiayaan cost overrun proyek kereta cepat Jakarta-Bandung. Pada pekan lalu (7/2), pencairan fasilitas itu telah diteruskan ke PT Pilar Sinergi BUMN Indonesia (PSBI).
05 Feb 2024 12:37
PT Kalbe Farma Tbk (KLBF), perusahaan yang bergerak di bidang farmasi, akan melepas sekitar 5 sampai 6 juta lembar saham PT Enseval Putera Megatrading Tbk (EPMT).
25 Jan 2024 12:45
Menteri Investasi Luhut Binsar Pandjaitan angkat bicara soal klaim bahwa Tesla, produsen kendaraan listrik milik Elon Musk, telah meninggalkan komoditas nikel untuk bahan baterai kendaraan listrik (Electric Vehicle/EV).