Investor domestik mendominasi 92% nilai transaksi di bursa
10 Dec 2024 08:11
Investor domestik mendominasi 92% dari total nilai transaksi di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang berlangsung pada Senin (9/12) kemarin.
10 Dec 2024 08:11
Investor domestik mendominasi 92% dari total nilai transaksi di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang berlangsung pada Senin (9/12) kemarin.
03 Dec 2024 18:49
Pada Selasa (3/12), aktivitas jual beli saham oleh para investor asing sama-sama mengalami peningkatan dengan volume beli asing hampir 6 miliar lembar dan volume jual asing di 4,43 miliar lembar. Adapun net foreign surplus dan ditutup di 1,56 miliar lembar.
29 Nov 2024 10:36
Harga saham PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) dan PT Bukalapak.com Tbk (BUKA) mulai menunjukkan tren penguatan dalam 5 hari perdagangan terakhir. Penguatan ini mendapat respons yang cukup menarik dari investor asing.