
XL Axiata kantongi laba bersih Rp1,28 triliun
01 Mar 2024 10:13
PT XL Axiata Tbk (EXCL) mengantongi laba tahun berjalan Rp1,28 triliun pada tahun 2023, naik sekitar 1,45% secara year-on-year (yoy) atau dari tahun 2022 yang mencapai Rp1,21 triliun. Kenaikan ini seiring pertumbuhan pendapatan yang mencapai 10,91% yoy.