Tembaga Mulia Semanan akan stock split dengan rasio 1:2
20 Dec 2023 09:19
PT Tembaga Mulia Semanan Tbk (TBMS), produsen kawat tembaga dan produk kawat, akan melaksanakan pemecahan nilai nominal saham (stock split) dengan rasio 1:2.
20 Dec 2023 09:19
PT Tembaga Mulia Semanan Tbk (TBMS), produsen kawat tembaga dan produk kawat, akan melaksanakan pemecahan nilai nominal saham (stock split) dengan rasio 1:2.
20 Dec 2023 06:08
PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) kembali menyalurkan suntikan modal sebesar Rp33,99 miliar kepada salah satu anak usahanya yaitu PT Trans Jabar Tol (TJT).
19 Dec 2023 16:43
PT Bukit Uluwatu Villa Tbk (BUVA) akan melakukan private placement dengan menerbitkan 1,20 miliar saham bernominal Rp 50 per lembar.
19 Dec 2023 14:57
PT Gozco Plantations Tbk (GZCO) akan mendapat tambahan lahan perkebunan 9.610 hektare (Ha) dan tanaman menghasilkan 3.154 Ha dari PT Sinar Karya Mandiri (SKM)
19 Dec 2023 11:48
Yakin dengan pertumbuhan kreditnya, PT Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) memasang target peningkatan kredit sebesar 20%-25% pada tahun 2024.
18 Dec 2023 15:55
PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS), perusahaan perdagangan dan distributor gas alam, akan melepas sebanyak 531,42 juta lembar saham melalui Penawaran Umum Perdana atau Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI).
15 Dec 2023 16:40
PT Allo Bank Indonesia Tbk (BBHI), atau Allobank, berencana meningkatkan distribusi kreditnya hingga 12% year-on-year (yoy) di tahun 2024 menjadi Rp8,5 triliun, juga memproyeksikan lonjakan pendapatan sebesar 50%-60% yoy di akhir 2023.
15 Dec 2023 16:00
PT Trimegah Sekuritas Indonesia Tbk (TRIM) telah memperoleh pendapatan dividen sebesar Rp19,98 miliar dari salah satu anak usahanya yaitu PT Trimegah Asset Management (Trimegah AM).
15 Dec 2023 15:20
PT Allo Bank Indonesia Tbk (BBHI), atau akrab dikenal dengan Allobank, mengumumkan rencananya untuk merilis produk terbarunya, Rekening Dana Nasabah (RDN), tahun depan untuk mendukung investasi nasabah lewat aplikasi digitalnya.
14 Dec 2023 16:47
PT Sona Topas Tourism Industry Tbk (SONA) akan memecah nilai saham (stock split) dengan rasio 1:2 atau selembar saham lama akan menjadi dua lembar saham nominal baru.