Kebutuhan pembiayaan korporasi diperkirakan melambat
21 Jun 2023 16:28
Kebutuhan pembiayaan korporasi pada Agustus 2023 diprakirakan melambat dibandingkan Juli 2023.
21 Jun 2023 16:28
Kebutuhan pembiayaan korporasi pada Agustus 2023 diprakirakan melambat dibandingkan Juli 2023.
21 Jun 2023 11:03
Untuk membantu nasabahnya mengatur keuangan dengan lebih sehat, PT Bank OCBC NISP Tbk (NISP) resmi meluncurkan NYALA Credit Card dan Global Debit.
20 Jun 2023 11:36
PT Surya Fajar Capital Tbk (SFAN) telah menyalurkan suntikan modal sebesar Rp10 miliar kepada PT Mareco Prima Mandiri (MPM), melalui salah satu anak usahanya yaitu PT Digitalisasi Perangkat Indonesia (DPI).
19 Jun 2023 17:28
PT Dian Swastika Sentosa Tbk (DSSA) mengalokasikan Rp 38,52 miliar terkait rencana membeli kembali 154,11 juta saham bernominal Rp 250 per saham.
19 Jun 2023 12:09
PT Itama Ranoraya Tbk (IRRA) telah memperpanjang periode pembelian kembali (buyback) saham selama 3 bulan, dengan anggaran sebanyak Rp50 miliar.
19 Jun 2023 11:49
PT Diagnos Laboratorium Utama Tbk (DGNS), penyedia layanan laboratorium klinis di bawah Grup Bundamedik, mengantisipasi landainya pendapatan dan laba pasca krisis COVID-19.
15 Jun 2023 16:13
PT BNP Paribas Asset Management (AM) membidik perusahaan atau emiten di pasar modal yang menerapkan kebijakan keberlanjutan sebagai portofolio investasi via produk Reksa Dana Environment Social Governance (ESG) Equity.
15 Jun 2023 11:59
PT Barito Pacific Tbk (BRPT) mengumumkan rencana pembagian dividen tunai sebesar US$10 juta yang berasal dari laba bersih tahun buku 2022.
14 Jun 2023 15:40
PT Metropolitan Land Tbk (MTLA), emiten properti dan real estate yang beroperasi secara komersial sejak 1994, mengumumkan rencana pembagian dividen tunai sebesar Rp78,85 miliar atau Rp10,3 miliar.
14 Jun 2023 15:32
PT Toba Surimi Industries Tbk (CRAB), industri kepiting olahan, menargetkan pendapatan mencapai Rp 616,85 miliar hingga ahir tahun ini.