BREN catat market cap Rp1,43 kuadriliun, ungguli BBCA
03 Sep 2024 16:03
PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) kembali menempati puncak top market capitalization (market cap) di antara 934 emiten di pasar modal pada Agustus 2024.
03 Sep 2024 16:03
PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) kembali menempati puncak top market capitalization (market cap) di antara 934 emiten di pasar modal pada Agustus 2024.
03 Sep 2024 11:06
Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) telah merevisi peringkat atas Obligasi I/2018 yang diterbitkan oleh PT Kapuas Prima Coal Tbk (ZINC) menjadi “idCCC”, dari sebelumnya “idD”.
03 Sep 2024 10:43
Komitmen untuk terus tumbuh dan memberikan layanan terbaik kepada para nasabahnya terus ditunjukkan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Pesero) Tbk atau BRI.
03 Sep 2024 09:07
PT Indofarma Tbk (INAF), produsen obat-obatan dan alat kesehatan milik Pemerintah Indonesia, disebut akan menjual sejumlah asetnya yang tersisa untuk melunasi utang kepada pegawai.
03 Sep 2024 08:02
PT Graha Prima Mentari Tbk (GRPM), distributor resmi Coca-Cola di Indonesia, menganggarkan belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp20 miliar pada tahun ini.
02 Sep 2024 15:30
PT Provident Investasi Bersama Tbk (PALM), perusahaan holding di bidang investasi, akan menerbitkan Obligasi Berkelanjutan II Tahap III Tahun 2024 dengan jumlah pokok Rp1,1 triliun.
02 Sep 2024 13:19
PT Sejahteraraya Anugrajaya Tbk (SRAJ), emiten pemilik Rumah Sakit (RS) Mayapada, telah memberi suntikan modal sebesar Rp50 miliar kepada salah satu anak usahanya yaitu PT Sejahtera Inti Sentosa (SIS).
02 Sep 2024 11:44
PT Pelayaran Nasional Ekalya Purnamasari Tbk (ELPI), perusahaan angkutan laut, mengumumkan pendirian perusahaan patungan (joint venture) terbarunya.
31 Aug 2024 16:25
Transaksi beli saham oleh para investor asing pada Jumat (30/8) mengalami lonjakan yang cukup signifikan, dimana volume bersih asingnya mencapai 6,43 miliar lembar. Adapun volume jual asingnya berada di angka 5,07 miliar lembar sehingga net foreign akhirnya surplus di 1,35 miliar lembar. Pembelian saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) menjadi salah satu kontributor kenaikan volume bersih asing, dimana para investor asing memborong 2,84 juta lembar saham perusahaan digital tersebut dan menghasilkan volume bersih 1,19 miliar lembar.
31 Aug 2024 16:20
Pada Kamis (29/8), volume beli asing berada di angka 2,42 miliar lembar dan lebih besar dari volume jual asing yang berkisar 2,29 miliar lembar. Alhasil, net foreign surplus di 129,84 juta lembar. Di posisi pertama daftar top buy, saham PT Panin Financial Tbk (PNLF) yang berfokus di bidang jasa konsultasi bisnis dan manajemen dibeli 224,89 juta lembar dengan volume bersih 168,47 juta lembar.