Cicil pinjaman bank, DSSA terbitkan obligasi dan sukuk Rp3,5 triliun
21 Nov 2024 09:34
PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) tawarkan Obligasi Berkelanjutan dan Sukuk Mudharabah I Tahap III 2024 senilai total Rp3,5 triliun pada Kamis (21/11)
21 Nov 2024 09:34
PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) tawarkan Obligasi Berkelanjutan dan Sukuk Mudharabah I Tahap III 2024 senilai total Rp3,5 triliun pada Kamis (21/11)
20 Nov 2024 16:08
PT Hartadinata Abadi Tbk (HRTA) menawarkan Obligasi Berkelanjutan II Tahap I 2024 senilai Rp900 miliar mulai Rabu-Kamis (20-21/11).
20 Nov 2024 14:06
PT Indika Energy Tbk (INDY) masih terseok-seok dalam proses ekspansi segmen non-batu baranya hingga September (9M) 2024.
20 Nov 2024 12:30
Investor PT Pelita Sukses Sejati mencaplok kepemilikan saham sebesar 6,25% di perusahaan sawit PT Sumber Tani Agung Resources Tbk (STAA), Senin (18/11). Investor baru ini membawa pulang hampir 682 juta lembar saham STAA melalui PT Panin Sekuritas Tbk.
19 Nov 2024 15:48
Jumat (15/11), investor perorangan bernama Sugiman Halim memutuskan untuk menanam saham di dua emiten sekaligus. Ia menjadi investor baru dengan saham sebesar 6,09% di PT Newport Marine Services Tbk (BOAT), sebuah perusahaan yang bergerak di bidang penyewaan kapal lepas pantai. Ia dikabarkan memborong 213,39 juta saham BOAT melalui PT BRI Danareksa Sekuritas. Selain itu, Sugiman juga belanja hampir 170 juta saham PT Global Sukses Digital Tbk (DOSS), yang merupakan salah satu perusahaan retail perlengkapan fotografi dan videografi, via PT Mandiri Sekuritas. Ia pun kini resmi menjadi pemilik 9,85% saham DOSS.
19 Nov 2024 15:29
PT Pinago Utama Tbk (PNGO), emiten yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit dan karet terintegrasi, telah menandatangani fasilitas kredit investasi dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI).
19 Nov 2024 11:11
Awal sesi pagi transaksi saham, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terlihat optimistis pada Selasa pagi (19/11)
19 Nov 2024 10:39
PT Kawasan Industri Jababeka Tbk (KIJA) optimistis penjualan pemasaran (marketing sales) mencapai Rp3 triliun, naik dari target semula Rp2,5 triliun sampai akhir tahun ini.
19 Nov 2024 10:30
PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) telah menandatangani fasilitas pembiayaan kepada PT Merdeka Tsingshan Indonesia (MTI) dengan nilai hingga US$200 juta.
18 Nov 2024 19:58
Kamis (14/11), investor bernama Robby Adijaya masuk menjadi pemegang saham baru di PT Ginting Jaya Energi Tbk (WOWS). Melalui PT Trimegah Sekuritas Indonesia Tbk dan empat perusahaan sekuritas lainnya, investor perorangan ini memborong 126,56 juta lembar saham dengan kepemilikan sebesar 5,11%. WOWS sendiri merupakana perusahaan kontraktor bidang migas dengan spesialisasi layanan jasa dan pengadaan rig.