Berita Terbaru

AHAP naik ke puncak top gainers

setahun yang lalu

PT Asuransi Harta Aman Pratama Tbk (AHAP) mencatatkan kenaikan saham 34,12% hingga penutupan perdagangan saham, kemarin (20/2). Kenaikan saham emiten ini menggeser posisi PT Bumi Benowo Sukses Sejahtera Tbk (BBSS) yang sebelumnya di puncak Top Gainers.

AHAP naik ke puncak top gainers