CIMB Niaga Finance catat pembiayaan baru Rp9,96 triliun di 2024
17 Jan 2025 15:32
Perusahaan menargetkan pembiayaan baru sebesar Rp9,5 triliun pada 2025, dengan berbagai strategi yang disiapkan.
17 Jan 2025 15:32
Perusahaan menargetkan pembiayaan baru sebesar Rp9,5 triliun pada 2025, dengan berbagai strategi yang disiapkan.
02 Dec 2024 07:20
Investor asing berbondong-bondong mengoleksi saham PT Newport Marine Services Tbk (BOAT), setelah emiten jasa industri minyak dan gas (migas) ini melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI).
05 Nov 2024 09:08
PT Newport Marine Services Tbk (BOAT), perusahaan sewa kapal untuk kegiatan industri migas lepas pantai (offshore), telah menetapkan harga saham Initial Public Offering (IPO) sebesar Rp100 per lembar.
22 Oct 2024 11:01
PT Newport Marine Services Tbk (BOAT), perusahaan yang bergerak di bidang sewa menyewa kapal untuk kebutuhan industri minyak dan gas (migas), akan menawarkan sebanyak 1 miliar lembar saham lewat Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI).
25 Sep 2024 11:36
PT Hoffmen Cleanindo Tbk (KING), emiten jasa profesional di bidang kebersihan, membukukan pendapatan bersih sebesar Rp140,65 miliar pada semester pertama (1H) 2024.
30 Aug 2024 10:45
PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) akan menambah 14 gerai Astra Otoservice di semester II 2024, yang diharapkan mengoptimalikan layanan dan penjualan suku cadang kendaraan bermotor AUTO ke konsumen.
16 Aug 2024 12:21
PT Cardig Aero Services Tbk (CASS), perusahaan holding penyedia layanan penunjang aktivitas bandara, membukukan pendapatan naik double digit menjadi Rp1,3 triliun pada semester-I tahun 2024.
03 May 2024 15:21
PT Bundamedik Tbk (BMHS), emiten layanan kesehatan yang menaungi Rumah Sakit Bunda dan sejumlah laboratorium kesehatan, mencetak laba bersih sebesar Rp10,87 miliar pada kuartal pertama (Q1) 2024.
28 Feb 2024 11:49
PT GOTO Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) akhirnya angkat bicara mengenai akuisisi Tokopedia oleh raksasa platform video dari Tiongkok, TikTok.
20 Feb 2024 16:27
PT Volta Indonesia Semesta, anak usaha PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS) yang bergerak di bidang energi bersih, sasar penjualan unit motor listrik bertumbuh sekitar 64% menjadi 18 ribu unit pada akhir 2024.