
IBFN sah beralih ke bisnis angkutan komersil
17 Feb 2023 10:53
Pemegang saham sahkan rencana PT Intan Baru Prana Tbk (IBFN) beralih ke lini bisnis sub dealer angkutan komersil (truk)
17 Feb 2023 10:53
Pemegang saham sahkan rencana PT Intan Baru Prana Tbk (IBFN) beralih ke lini bisnis sub dealer angkutan komersil (truk)
17 Feb 2023 10:23
Neraca perdagangan Indonesia mencatatkan surplus US$ 3,87 miliar hingga Januari 2023. Capaian itu terbesar dalam 33 bulan surplus tiada henti sejak Mei 2020.
16 Feb 2023 18:16
Pagelaran MEGABUILD Indonesia dan Keramika Indonesia 2023 akan menjadi wadah bagi industri bahan bangunan serta kalangan profesi untuk mengusung tema keberlanjutan, atau yang biasa disebut sustainability, dalam industri-industri terkait.
16 Feb 2023 15:06
Pameran MEGABUILD Indonesia Edisi ke-20 dan Keramika Indonesia Edisi ke-9 akan dilangsungkan di Jakarta Convention Centre (JCC) di Senayan, Jakarta, pada 23-26 Februari 2023.
14 Feb 2023 12:19
PT Rig Tenders Indonesia Tbk (RIGS) telah menjaminkan aset salah satu anak usahanya yaitu PT Surya Indah Muara Pantai (SIMP), setelah melakukan penarikan atas fasilitas kredit senilai Rp100 miliar dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI).
10 Feb 2023 13:07
Asian Investor, Grup Haymarket Limited berbasis di Inggris, mengukuhkan Bank Indonesia sebagai lembaga pengelola devisa terbaik (best asset owner) di Asia Tenggara.
10 Feb 2023 10:53
PT Federal International Finance (FIF) bidik dana segar Rp3 triliun lewat penerbitan obligasi, perusahaan jasa pembiayaan milik Grup Astra, akan menerbitkan dengan jumlah pokok Rp3 triliun.
08 Feb 2023 15:42
PT Pelita Teknologi Global Tbk (CHIP), produsen smart card, memproyeksikan pembagian dividen rerata 20% dari laba bersih.
08 Feb 2023 11:07
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) melayangkan surat peringatan (SP) 3 dan denda untuk 15 emiten karena belum menyerahkan Laporan Keuangan Triwulan (LKT) III 2022.
07 Feb 2023 16:18
PT Indomobil Emotor Internasional (IEI), anak usaha PT IMG Sejahtera Langgeng (IMGSL) resmi menjadi importir kendaraan listrik Yadea, China. Kendaraan itu nanti dipamerkan di Indonesia International Motor Show (IIMS) pada (16-26/2).