
Ford Motor Company suntik Rp88,7 miliar di Kolaka Nickel Indonesia
27 Dec 2023 10:37
Ford Motor Company, perusahaan produsen mobil multinasional terkemuka dari Amerika, tanamkan modal jumbo di PT Kolaka Nickel Indonesia (KNI).
27 Dec 2023 10:37
Ford Motor Company, perusahaan produsen mobil multinasional terkemuka dari Amerika, tanamkan modal jumbo di PT Kolaka Nickel Indonesia (KNI).
22 Sep 2023 13:53
PT Danusa Tambang Nusantara (DTN), anak usaha PT United Tractors Tbk (UNTR) miliki 19,99% saham di Nickel Industries Limited (NIL) senilai AUS$ 942,7 juta atau setara Rp 9,45 triliun.
14 Sep 2023 13:48
PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) menyelesaikan first metal tapping Pabrik Feronikel Haltim di Halmahera, Maluku Utara, kemarin (12/9).
10 Jul 2023 09:40
PT Aneka Tambang Tbk (ANTM), anggota Holding BUMN Industri Pertambangan, telah memulai tahap awal pengoperasian Pabrik Feronikel Haltim di Maluku Utara.
09 Jun 2023 10:20
PT Danusa Tambang Nusantara (DTN), anak usaha PT United Tractors Tbk (UNTR) mengakuisisi 857 juta saham yang diterbitkan Nickel Industries Limited (NIL), perusahaan yang terdaftar di Australian Stock Exchange (ASX).
12 Apr 2023 13:37
PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) memasang harga penawaran saham perdananya (IPO) pada Rp 795 per saham, tepat berada di batas atas dari rentang harga yang diumumkan sebelumnya.
31 Mar 2023 12:22
PT Astra International Tbk. (ASII) menargetkan belanja modal atau capital expenditure (capex) tahun ini hingga mencapai Rp40 triliun. Dari jumlah tersebut, anak usaha yaitu PT United Tractors akan mendapat porsi alokasi terbanyak yaitu 60%.
30 Mar 2023 12:17
PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) mempersiapkan dana IPO untuk pembangunan fasiltas pemrosesan nikel demi mencapai realisasi ekspansi ke industri hilir.
29 Mar 2023 19:23
Dua perusahaan raksasa di industri nikel akan melangsungkan debut perdananya di Bursa Efek Indonesia pada bulan April. Lebih menariknya, jadwal IPO PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) hanya terpaut sekitar seminggu dari PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA).
29 Mar 2023 15:59
PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA), perusahaan nikel yang juga merupakan anak perusahaan tidak langsung PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA), menyiapkan 11 miliar saham baru yang akan dilepas dalam penawaran publik perdana (Initial Public Offering/IPO) April ini.